Jumat, 06 November 2009

oracle

ORACLE (SPK)

Hal-hal yang ada dalam proses pengolahan database:
1. table name
2. column name
3. Keys: Promary Key (PK), Foreign Key (FK)
4. nulls
5. unique
6. datatype
Conseptual and Phisycal Model
Entity, Instances, Attributes and Identifiers
Entity: segala sesuatu yang mencirikan suatu bisnis
tentang suatu data yang harus diketahui, nama dari sesuatu
yang dapat didaftar, biasanya berupa kata benda.
Contoh:
Objects, events, people
Setiap entities memiliki instances.
Contoh: Person-Mahatma Gandhi, Animal-Dog
Attributes: segala sesuatu yang mendeskripsikan,
menkelompokkan, menjumlahkan entity. Attribute dapat
berupa: number, a character string, a date, an image, a
sound
Contoh:
Customer: family name, age, shoe
Employment contract: start date, salary
Suatu attribute wajib memiliki nilai tunggal (a single
value)

RELATIONSHIP
Setiap relationship:
1. Menunjukkan sesuatu yang penting/signifikan dari
suatu bisnis
2. Menunjukkan bagaiamana entities direlasikan
dengan yang lainnya
3. Selalu diantara dua entities (satu atau dua kali
entities)
4. Selalu memiliki 2 sisi
5. Memiliki nama di kedua ujungnya
6. Memiliki sifat optionality
7. Memiliki degree atau cardinality
Contoh relasi sederhana:
1. Antara SEAT dan PASSENGER
Each SEAT may be sold to one or more
PASSENGERS.
Each passenger may purchase one SEAT.
2. Antara SONG dan TYPE
SONG (music/soundtrack) is classified by TYPE
TYPE is a classification for SONG
Secara lebih terperinci:
Each SONG must be classified by one (and only
one) TYPE
Each TYPE may be a classification for one or more
SONGs

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

 

Template Design By:
SkinCorner